informasi
BIDANG PPP SIAP CETAK MASSAL SPPT PBB-P2 TAHUN PAJAK 2025
BKD KAB. KARANGANYAR---- Bidang Pendataan, Pengolahan, dan Penetapan Pajak (PPP) Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Karanganyar tengah mempersiapkan cetak massal Surat Pemberitahuan Pajak Terutang (SPPT) Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) untuk Tahun Pajak 2025.
Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah awal dalam mendukung optimalisasi penerimaan pajak daerah. Proses persiapan meliputi verifikasi data objek pajak, pembaruan informasi wajib pajak, dan penyempurnaan basis data sesuai ketentuan yang berlaku.
Kasubbid Pengelolaan Data, Intensifikasi dan Ekstensifikasi Bidang PPP Bapak Eko Setiyarso, S.E., M.M. di sela-sela persiapan cetak massal SPPT ini menyampaikan bahwa cetak massal SPPT PBB-P2 dijadwalkan rampung awal tahun 2025 agar dapat segera didistribusikan ke wajib pajak. "Kami berupaya memastikan semua data akurat dan proses berjalan lancar, sehingga wajib pajak dapat memenuhi kewajibannya tepat waktu," ujarnya.
Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan kepatuhan wajib pajak serta mendukung target pendapatan asli daerah (PAD) Kabupaten Karanganyar. [john20122024]
informasi Terbaru
berita acara rekonsiliasi pajak pusat semester dua tahun 2024 ditanda tangani
Kamis, 30 Januari 2025 | Dilihat 109 kali
BKD KAB. KARANGANYAR----Pada hari Kamis, 30 Januari 2025, bertempat di Hotel Alana Tawangmangu, telah dilaksanakan penandatanganan bersama Berita Acara Rekonsiliasi Pajak Pusa
rapat koordinasi pelaksanaan penatausahaan sipd-ri tahun anggaran 2025
Selasa, 21 Januari 2025 | Dilihat 295 kali
BKD KAB. KARANGANYAR----Bidang Perbendaharaan dan Kas Daerah (BKD) Kabupaten Karanganyar menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Pelaksanaan Penatausahaan SIPD-RI Tahun Anggaran 20
rakor opsen pkb bidang ppp dengan samsat karanganyar
Senin, 13 Januari 2025 | Dilihat 116 kali
BKD KAB. KARANGANYAR----Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Karanganyar menggelar Rapat Koordinasi Bidang Pendaftaran, Pengolahan, dan Penetapan Pajak (PPP) di Ruang Rapat M
bidang ppp siap cetak massal sppt pbb-p2 tahun pajak 2025
Jum'at, 20 Desember 2024 | Dilihat 149 kali
BKD KAB. KARANGANYAR---- Bidang Pendataan, Pengolahan, dan Penetapan Pajak (PPP) Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Karanganyar tengah mempersiapkan cetak massal Surat
informasi lainnya
promosi jabatan kepala dppkad kabupaten
Jum'at, 19 Juli 2013 | Dilihat 1082 kali
PROMOSI JABATAN KEPALA DPPKAD KABUPATEN KARANGANYAR SEBAGAI SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SRAGEN Senin pagi tanggal 20 Mei 2013 muncul berita ya
rakor pbb p2
Jum'at, 05 Agustus 2016 | Dilihat 1434 kali
Pemda Tidak Akan Menaikkan NJOP PEMERINTAH Daerah Kabupaten Karanganyar memutuskan tidak akan menaikkan NJOP (Nilai Jual Obyek Pajak) bagi masyarakat Kabupaten Karangany
pelaporan spt masa pph opd refresing penatausahaan melalui sipd-ri
Selasa, 02 Juli 2024 | Dilihat 84 kali
BKD KAB. KARANGANYAR---Bidang Perbendaharaan dan Kas Daerah BKD Kabupaten Karanganyar bekerjasama dengan KPP Pratama Karanganyar pada hari selasa tgl 02 Juli 2024 melaksanakan
sosialisasi evaluasi jabatan
Rabu, 13 Mei 2015 | Dilihat 1251 kali
SOSIALISASI EVALUASI JABATAN DI DPPKAD KAB.KARANGANYAR Hari Senin tanggal 11 Mei 2015 bertempat Aula Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Karan